Ihsan, Melisa dan Chairunnisa Sabet Juara Ke-3 pada ACA’s 7th IDC
“ACA’s 7th International Design Competition (IDC)” merupakan kompetisi desain Internasional yang diselenggarakan setiap tahun oleh Aditya College of Architecture, India. Kompetisi ini diselenggarakan pada 7 November – 12 Desember 2020, merupakan platform internasional untuk menampilkan karya mahasiswa dan untuk membangun hubungan antara komunitas dan mahasiswa arsitektur global. Pada kompetisi tahun ini, IDC memiliki tema “ARCHITECTURE […]